Budaya Kerja Perusahaan

Dalam rangka mewujudkan Visi dan Misi KSPPS Prima Artha, para pegawai KSPPS Prima Artha perlu menerapkan nilai-nilai yang relatif seragam. Pegawai – pegawai KSPPS Prima Artha telah menggali dan menyepakati nilai-nilai dimaksud, yang kemudian disebut sebagai “Change to be Better” . 


Best Effort (Disiplin dan Total Produktif)
Menunjukan semangat disiplin, totalitas dalam bekerja

Educative (Pembelajar dan Kompeten)
Menunjukan komitmen yang kuat dalam mengasah pengetahuan dan skill dalam bekerja

Transformative (Kreatif dan Inovatif)
Adaptif dan inovatif dengan selalu meningkatkan proses dan hasil

Teamwork (Solid dan Produktif)
Solid dan Produktif dalam bekerja dengan tim

Emphatic (Ramah dan Komunikatif)
Bersikap ramah dan komunikatif terhadap siapapun

Right Tract (Syar’i dan Taat Aturan)
Komitmen dan konsisten dalam menerapkan aplikasi syariah serta terlibat aktif dalam sistem pengendalian Risiko